Trust Me, Knowledge Is King

Hal Penting Yang Harus Di Ketahui Internet Marketer

Hal Penting Yang Harus Di Ketahui Internet Marketer

Internet marketing adalah sebuah bisnis yang dilakukan didalam internet. tidak ubahnya seperti dunia nyata, bisnis di internet juga memerlukan transaksi jual beli, pemasaran dan perancangan strategi.

Untuk itu ada beberapa hal yang perlu di ketahui bagi anda yang ingin memulai bisnis di dunia internet.





1. Komputer & Koneksi Internet
Tentu saja hal pertama yang harus anda miliki adalah komputer dan koneksi internet. tentu saja ini adalah hal wajib yang harus anda miliki, tidak perlu komputer atau laptop yang malah, yang penting kompute atau laptop tersebut nyaman anda gunakan. Begitu pula koneksi internet, anda tidak perlu menggunakan koneksi internet berlanggangan yang malhal. Anda bisa menggunakan modem pulsa yang murah meriah. tentu saja tidak selamanya anda harus menggunakan perangkat dengan spek rendah, karena suatu saat nanti anda perlu mengupgradenya, untuk meningkatkan kinerja anda.

2. Rekening Bank & Layanan Internet Banking
Untuk anda yang ingin memulai bisnis di dunia internet, hal yang paling penting yang harus pertama dimiliki adalah rekening bank, apalagi rekening bank yang harus anda miliki adalah rekening bank yang support dengan internet bankin. Ini dikarenakan transaksi yang kelak andalakukan akan banyak dilakukan didalam rumah dan transaksi cepat dengan internet banking.

3. Buku Serbaguna
Buku yang saya maksud disini sama seperti buku-buku pada umumnya. namun dalam buku tersebut anda bisamenuliskan target anda, ide kedepanya, serta pelajaran-pelajaran penting yang harus anda catat.

4. Flashdisk Atau Hardisk Eksternal
Sebenarnya flasdisk atau hardisk eksternal adalah hal "sunnah" , karena didalam dunia internet media penyimpanan berfungsi untuk menyimpan data-data penting ketika anda tidak membawa laptop.

5. Jaringan Yang Luas
Maksud jaringan adalah koneksi anda pada orang-orang lain yang terlibat sama di dalam dunia internet. Untuk itu anda perlu mengikuti komunitas-komunitas internet marketing, tidak selalu harus komunitas yang nyata, anda juga bisa mengikuti komunitas dan grub yang sudah banyak di internet.

6. Handphone Yang Bisa Digunakan Untuk Internet
Handphone adalah hal wajib kedua yang harus anda miliki, selain untuk berkomunikasi dengan sesama internet marketer atau dengan customer. Handphone yang anda miliki seharusnya sudah bis adigunakan untuk internet. Ini digunakan karena anda harus mengetahui informasi yang ada secara real time dan uptodate.

7. Waktu Khusus
Waktu juga adalah hal penting yang harus anda sisihkan untuk dunia internet. Oleh sebab itu anda sebaiknya  menyisikan sedikit waktu anda untuk fokus hanya untuk usaha internet anda.

Selain dari 7 contoh yang saya sebutkan di atas ada beberapa hal penting lain yang harus di ketahui didalam dunia internet marketing. sekian tips dari saya, terimakasih dan semoga bermanfaat. 





share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by ayob1, Published at 07:45 and have 0 komentar

No comments:

Post a Comment